Panduan Tugas Rumah (kelas bawah) dalam Rangka Menumbuhkembangakan Karakter & Life Skill

1. Merapikan buku setelah belajar
    
Anak-anak diharapkan setelah membaca atau mengerjakan pekerjaan rumahnya (PR) terbiasa merapikan buku di rak buku atau di lemari buku: 


2. Menyiapkan buku catatan (mata pelajaran) sesuai jadwal esok 

Anak-anak diharapkan selalu meyiapkan buku catatan sesuai jadwal dan menyiapkan alat tulisnya (pensil, penghapus, penggaris dan lainnya). 


Laporan, disampaikan setiap seminggu sekali (sangat diharapkan peran aktif orang tua dan kejujuran dalam mengisi laporan) adapun format pengisian laporannya silahkan klik link di bawah ini:

"kilk disini"

Reactions

Post a Comment

0 Comments